Sunday, 28 December 2008

From My Backyard

Macam2 ikan yang dijual dipasar ikan Mina yang mungkin bisa digunakan untuk referensi mau masak apa hari ini....

Beberapa ikan memang tau nama lokalnya diAbu Dhabi tapi beberapa lagi nama yang biasa saya denger selagi tinggal di Bontang Kalimantan.

Bisa dilihat : DISINI



Bermacam2 bahan pilihan dapat dijadikan dessert, salah satunya pernak pernik es campur, sekoteng atau wedang sekoteng dan ronde.
Gak perlu harus seperti aslinya, dengan sedikit modifikasi, apa yang tersedia di "lapangan", dicoba2, ternyata lumayan juga hasilnya.

Yang penting jangan takut nyoba.....

Bahan apa saja yang bisa ditemui , bisa dilihat : DISINI


Ada 3 bumbu daun yang primadona di Emirates, daun parsley, daun ketumbar/coriander leaves dan daun mint.
Banyak digunakan untuk bermacam ragam masakan, appetizer ataupun dessert.
Kadang sulit juga membedakan terutama antara daun parsley dengan daun coriander. Karena bentuknya sangat mirip, kalau gak diperhatikan detilnya.

Silahkan lihat : DISINI


Sayuran apa saja yang kita biasa konsumsi ?

Di UAE ternyata banyak juga yang bisa dicoba atau yang biasa kita santap di tanah air..
Juga ada beberapa sayuran yang emang sering dibawa kalau mudik..

Semua bisa dilihat : DISINI


Beras yang ada diSemenanjung Emirates ini sangat banyak ragamnya. Beberapa macam dari beras ini biasa kita gunakan, tetapi ada juga yang hanya kita lihat saja disupermarket.


Beberapa macam2 beras dari sekian banyak beras yang ada di Abu Dhabi



Juga beberapa keluarga Pasta yang banyak ragamnya, yang biasa dimasak oleh kita2 semua.

Lanjut bisa dilihat : DISINI


Bermacam macam produk berbahan dasar susu, juga susu itu sendiri, yang dijual ditanah Emirates dengan harga yang sangat terjangkau seluruh lapisan masyarakat.

Keju, susu atau yoghurt, selain bukan merupakan barang mewah, juga ragamnya banyak sekali, sampai kita sendiri bingung , yang mana yang akan kita coba dulu ?

berikut ini, beberapa macam produk susu yang sudah dicoba.

Silahkan dilihat : DISINI


Saturday, 27 December 2008

Yang Perlu Diketahui

Mungkin ajah bisa membantu ngasih ide.
Bisa dilihat disini bagaimana trik2 memasak, dan persiapannya.
Lalu juga step2 by stepnya membuat suatu hidangan plus aneka set menunya.
Mudah2an membawa manfaat.


STEP BY STEP

ANEKA SET MENU

TIPS AND TRICKS

Yang Serba Guna

OLAHAN SERBA GUNA
Persiapan masakan ataupun bahan olahan untuk trik memasak cepat.

MAKANAN OLAHAN
Makanan yang bisa dimodifikasi penampilannya dari yang sudah membosankan menjadi menarik kembali.

Yang Serba Praktis

Kelihatannya sih sederhana saja, tapi kalau pas perlu pas gak punya, urusan jadi runyam soalnya waktu untuk didapur jadi makin lama....padahal waktu tuh biasanya mepet2.
Gak ada salahnya punya persiapan aneka bumbu dasar atau persiapan saus salad kalau kebetulan ada acara atau tamu mendadak.

BUMBU DASAR
Aneka ragam bumbu dasar, dari mulai bumbu dasar putih biasa, bumbu kemiri, bumbu kuning, hingga bumbu merah, sambel dasar dan sambel belado merah dan hijau.

SAUS SALAD DAN GRAVY
Aneka macam cara meracik dan pembuatan saus salad, dan juga pembuatan gravy.


Dining In and Out

Makan diluar ataupun makan dirumah kalau tahu pakemya biasanya lebih mengesankan, beberapa makanan kadang namanya sama tapi penyajiannya berbeda.
Setiap menu selalu ada latar belakang kisahnya, kenapa ini, kenapa itu dan kenapa bukan yang ono noh yang dibuat.....

Semua dapat dibaca di :

ANEKA JAJANAN DI INDONESIA

MY JAJAN TOUR

Wednesday, 24 December 2008

Barisan Resep2nya

Koleksi berbagai resep2 awal ada disini, masih belum terjamah modifikasian...
Lumayan buat bahan pustaka dan kenangan.
Hidangan ini pada jaman catering biasa dipesan klien, dan sudah sejak tahun 1990 dibuat.
Karena itu resep2nya basic sekali dibanding dengan resep2 yang beredar sekarang.
Siapa tau ada yang masih cari resep2 dasar, bisa dilihat dibawah ini :

MY FAVORITE MENU

KUNO TAPI MASIH ASYIK

ANEKA SALAD

ANEKA PUDDING

ANEKA KUE PERAYAAN

ANEKA KUE KERING

ANEKA KUE KECIL

ANEKA CAKE BESAR


Thursday, 18 December 2008

Hidangan Mancanegara

Resep Favorites dari dapur Italia memang banyak sekali ragamnya, yang memang sudah sangat populer dinegara kita.
Resep masakan maupun kue/dessert Italia, dirangkum dalam satu wadah yang mungkin dapat memudahkan mencari resep2 yang disukai.
Kebanyakan resep2nya diambil dari Allrecipe.com, resep asli dapat dilihat di :

ITALIAN FOOD


ITALIAN BAKERY


Untuk resep versi Indonesia dapat lihat di :

DAPUR ITALI.

Resep favourite dari dapur Mexico ini memang belum seterkenal makanan Italia, tapi kalau dilihat dari rasa sih, gak jauh2 amat dengan lidah kita.
Resep sebagian besar diambil dari kumpulan resep Allrecipe.com dan juga beberapa sumber lainnya.
Resep dalam bahasa Inggris dapat dilihat di:

MEXICAN FOOD

Untuk resep dalam bahasa Indonesia dapat dilihat di :

DAPUR MEXICO.

Hidangan dari ber-macam2 negara yang meskipun tidak banyak kita ketahui ragamnya tetapi ada beberapa yang memang sudah populer dinegara kita, diarsipkan disini.
Juga dari rasa ingin tahu yang besar akan dapur negara lain didunia ini.
Beberapa resep dari berbagai macam sumber, dipraktekkan.
Yang kebetulan cocok dengan selera , dikumpulkan.
Mudah2an resep2 disini bisa juga dinikmati pembaca.
klik aja di :

DAPUR MANCANEGARA